Teknatekno.com – Pertengahan tahun 2021 lalu, Samsung resmi merilis ponsel baru mereka dengan nama komersial Samsung Galaxy F22. Ponsel ini menjadi hp Samsung terbaik harga 2 jutaan yang menawarkan baterai besar.
Galaxy F22 menawarkan layar Super AMOLED berukuran 6,4 inch. Resolusinya HD+, namun sudah mengadopsi refresh rate 90Hz. Hanya saja ponsel ini masih membawa notch tetesan air di bagian atas layar dan menjadi rumah bagi kamera selfie berukuran 13 MP.
Samsung memodali Galaxy F22 dengan chipset MediaTek Helio G80 SoC yang diracik dengan RAM hingga 6 GB. Sementara ruang penyimpanan internalnya hadir dalam dua pilihan, yakni 128 GB dan 256 GB.
Kalau kurang disediakan slot microSD yang mendukung hingga 256 GB. Sementara baterainya, seperti diterangkan di muka, punya kapasitas besar. Daya tampungnya 6.000 mAh yang dibekali pengisian cepat 25W. Hanya saja dalam kotak penjualan, Samsung hanya memberikan charger 15W.
Beralih ke urusan fotografi, tersemat empat kamera di bagian belakang Galaxy F22. Kamera utamanya 48 MP, disandingkan dengan lensa ultrawide 8 MP, depth 8 MP dan makro 2 MP. Fitur lain yang melengkapi ponsel ini meliputi fingerprint yang menyatu dengan tombol power, jack audio 3.5 mm, Dolby Atmos dan USB Type C.
Umum
Diumumkan : 2021, July 06
Status : Coming soon. Exp. release 2021, July 13
Jaringan
Teknologi : GSM / HSPA / LTE
2G : GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
3G : HSDPA 850 / 900 / 2100
4G : LTE
Kecepatan : HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A
Body
Dimensi : 160 x 74 x 9.4 mm (6.30 x 2.91 x 0.37 in)
Berat : 203 g (7.16 oz)
SIM : Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Warna Denim Black, Denim Blue
Layar
Tipe : Super AMOLED, 90Hz, 600 nits (HDR)
Ukuran : 6.4 inches, 98.9 cm2 (~83.5% screen-to-body ratio)
Resolusi : 720 x 1600 pixels, 20:9 ratio (~274 ppi density)
Platform
OS : Android 11, One UI Core 3.1
Chipset : Mediatek Helio G80 (12 nm)
CPU : Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU : Mali-G52 MC2
Memori
Slot Kartu : microSDXC (dedicated slot)
Internal : 64GB 4GB RAM, 128GB 6GB RAM
Kamera
Utama :
48 MP, f/1.8, (wide), PDAF
8 MP, f/2.2, 123Ëš (ultrawide), 1/4.0″, 1.12µm
2 MP, f/2.4, (macro)
2 MP, f/2.4, (depth)
Fitur : LED flash, panorama, HDR
Video : 1080p@30fps
Depan : 13 MP, f/2.2, (wide), 1/3.1″, 1.12µm
Konektivitas
WLAN : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, hotspot
Bluetooth : 5.0, A2DP, LE
GPS : Yes, with A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
NFC : Yes
Radio : FM radio, recording
USB : USB Type-C 2.0, USB On-The-Go
Fitur
Sensor : Fingerprint (side-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass
Baterai
Jenis : Li-Po
Kapasitas : 6000 mAh
Fitur : non-removable
Saat ini Galaxy F22 baru tersedia di India. Hadir dalam balutan warna Denim Black dan Denim Blue. Samsung India mulai menjualnya secara online pada 13 Juli 2021. Untuk harga Galaxy A22 sebagai berikut:
Belum ada informasi apakah Galaxy F22 ini bakal dibawa ke Indonesia. Kita tunggu saja kabar baiknya.
Samsung Galaxy F22 memiliki layar Super AMOLED 6,4 inci dengan resolusi HD+, namun refresh rate 90Hz. Kamera utamanya 48 MP, dipasangkan dengan lensa ultrawide 8 MP, depth 8 MP, dan makro 2 MP.
Fitur lain yang melengkapi ponsel ini antara lain sidik jari yang terintegrasi pada tombol power, jack audio 3,5 mm, Dolby Atmos dan USB Type C. Baterai berkapasitas 6.000 mAh yang dilengkapi dengan fast charging 25W.
Hai Saya schoirunn aktif menulis dan berkontribusi dalam berbagai media massa, seperti surat kabar sekolah, website, dan media sosial. Saya juga pernah mengikuti pelatihan jurnalistik dan magang di salah satu media nasional, yang membuat saya semakin memahami bagaimana dunia jurnalistik bekerja. Selain menulis, saya juga senang memotret dan merekam video. Saya percaya bahwa gambar dan video dapat memberikan dampak yang kuat dalam menyampaikan sebuah cerita. Sebagai seorang jurnalis muda, saya berkomitmen untuk selalu memperbaiki keterampilan saya dalam menulis, mencari sumber, dan melakukan wawancara yang berkualitas.